Nilai Tukar Rupiah Terhadap Dolar AS Hari Ini, Rabu 2 Desember
Rupiah berpeluang menguat di tengah pelemahan dolar AS. Nilai tukar rupiah diprediksi menguat terbatas pada perdagangan Rabu (2/12/2020) di tengah tren pelemahan dolar AS. Berdasarkan Bloomberg, Selasa (1/12/2020), nilai tukar rupiah ditutup pada posisi Rp14.130 per dolar AS, menurun tipis 0,07 persen atau 10… Read More »Nilai Tukar Rupiah Terhadap Dolar AS Hari Ini, Rabu 2 Desember